[Mystery] 10 Istilah Teknologi yang Perlu Kamu Ketahui di Tahun 2015

10 Istilah Teknologi yang Perlu Kamu Ketahui di Tahun 2015 mozvid.blogspot.com - Kalau kita berbicara mengenai teknologi rasanya tak akan ada habisnya. Setiap tahun ada teknologi baru yg dirilis yg pd akhirnya kita jg bisa menikmatinya. Mari kita ambil contoh satu teknologi baru yg ada di smartphone tahun ini, yaitu 4G LTE.
Tahun lalu kita telah menikmati teknologi jaringan 3.75G / lebih dikenal dgn HSPA, jika digunakan untk internet bisa mencapai kecepatan maksimal 7,2 Mbit/s. Sampai saat ni banyak smartphone yg masih menggunakan teknologi jaringan selular ini. Sampai akhirnya pd tahun 2008, International Telecommunications Union-Radio (ITU-R), menetapkan persyaratan untk 4G, bernama Mobile Telecommunications Advanced (IMT-Advanced), mengatur peak speed yg dibutuhkan untk layanan 4G yg besarnya 100 Mbit/s untk komunikasi mobilitas tinggi (seperti kereta / mobil) dan 1 Gbit/s untk komunikasi mobilitas rendah (seperti pejalanan kaki). Pada tahun 2011 ada dua teknologi yg ditetapkan sebagai standart, yaitu WiMAX Release 2 (dikenal sebagai WirelessMAN-Advanced / IEE 802.16m) dan LTE-Advanced (atau LTE-A). Keduanya menjanjikan kecepatan di atas 1 Gbit/s yg layanannya bisa dinikmati pd tahun 2013. Setelah itu tahun ni kita sudah bisa menikmati jaringan teknologi baru ini. Teknologi masih terus berkembang secara signifikan dan termasuk pd tahun 2015 ini. Tapi dgn adanya teknologi baru, ada istilah baru dan jg pengertian baru.
LTE-TDD

Formulir Kontak

Name

Email *

Message *